
Keikutsertaan ASTA di Asean Online Sale Day 2021
Indonesia menyambut antusias pelaksanaan Hari Belanja Daring ASEAN (ASEAN Online Sale Day/AOSD) 2021 yang akan berlangsung pada 8 s.d. 10 Agustus 2021. Keikutsertaan Indonesia di ajang ini membawa pesan penting bahwa Indonesia memiliki kekuatan sebagai penyedia barang dan jasa di ASEAN.
Asean Online Sales Day 2021 yang akan berlangsung ini merupakan momentum keikutsertaan ASTA sebagai wakil Indonesia melalui platform pembelajaran online terkait industri Penerbangan yang bisa di akses melalui www.dapatilmu.com
AVIA, sebagai Kampus Penerbangan Terlengkap dan Terbesar di Bali, visi kami untuk menjadi acuan kualitas SDM terbaik melalui penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan di bidang Penerbangan semakin menemukan arah pasti dan jalan yang baik
Selain para mahasiswa kami, media pembelajaran online www.dapatilmu.com juga dapat di akses oleh umum atau yang ingin belajar materi-materi yang terkait dengan jurusan Penerbangan dan Ground Handling
Platform yang sudah diciptakan dari tahun 2018 sangat bermanfaat di era digital saat ini, terlebih dalam situasi pandemi global yang sedang kita jalani bersama. Akan tetapi, selalu ada peluang dalam setiap tantangan.
Semoga platform pembelajaran online www.dapatilmu.com dapat bermanfaat untk kita semua
Kunjungi kami di AOSD 2021 dan temukan materi materi menarik di platform digital kami